Jumat, 31 Mei 2024, Departemen Pendidikan Dasar Fakultas Ilmu Pendidikan dan Psikologi Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menerima kunjungan dari Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Surabaya (FIP UNESA). Kunjungan ini bertujuan untuk melakukan benchmarking antar kedua fakultas dalam upaya meningkatkan kualitas akademik dan layanan.
#SDGs4 #Pendidikan Berkualitas #SDGs17 #Kemitraan untuk Mencapai Tujuan